Sudahkah adik-adik melatih fisik untuk persiapan seleksi Brigpol Polki dan Polwan T.A. 2014 ?
Berikut adalah Daftar Tes Jasmani dan Penilaian pada seleksi penerimaan anggota Polri.

Yuuuk dilatih terus....Biar bisa Lulus Tes Selanjutnya :)

Tes Kesamaptaan Jasmani Lari,Pull Up,Sit Up,Push Up,Shutle Run

Salah satu tahapan yang harus dilalui oleh adik-adik adalah seleksi jasmani, untuk mendapatkan nilai 100, maka peserta seleksi harus melakukan :

Lari untuk Laki-Laki : 3444 meter, Waktu 12 Menit
Lari untu Cewek : 3095 meter, Waktu 12 Menit

Pull Up untuk Laki-Laki: 17 Kali, Waktu 1 Menit
Pull Up/ Chinning (perempuan) : 72 kali, Waktu 1 Menit

Sit Up untuk Laki-Laki : 40 kali, Waktu 1 Menit
Sit Up untuk Perempuan : 50 kali, Waktu 1 Menit

Push Up untuk Laki-Laki : 42 kali, Waktu 1 Menit
Push Up untuk Perempuan : 37 kali, Waktu 1 Menit

Shutle Run untuk Laki-Laki: 16,2 detik
shutle Run untuk Perempuan : 17,6 detik

Tes Kesamaptaan Jasmani Lari,Pull Up,Sit Up,Push Up,Shutle Run
 
Top
InfoPendaftaranPolri.com/